Sejarah Sapek



Gampong Sapek dulunya merupakan suatu wilayah hutan yang banyak ditumbuhi pohon jenis \"Sapek\"(Bak Sapek) yang sangat besar. Lahan tesebut tersebut pertama kali dirintis oleh Teungku Batee membuka lahan untuk kegiatan perkebunan/pertanian,teungku Batee tersebut membuat sebuah Jamboo (Gebuk) sebagai tempat beristrirahat tepat dibawah pohon sapek yang sangat besar,selain di karnakan pohonnya yang sangat rindang,tepat disebelahnya terdapat sebuah sungai yang sekarang lebih dikenal dengan Krueng Laguen.

?karena lahan tersebut sangat subur,maka dari hari kehari tanah tersebut telah di penuhi oleh masyarakat yang ingin berkebun/bertani di area tersebut.

?Berdirilah gebuk-gebuk sementara dilokasi tersebut,sebelum adanya pemerintah dan kemerdekaan Indonesia,masyarakat yang berdomisili di area tersebut yang dipimpin oleh petua-petua diantaranya petua Usul,Petua Amat dan Lain-Lain.Oleh Tokoh-tokoh bersama masyarakat yang telah menetap di area tesebut berumbuk untuk menamakan area tersebut dengan Gampong Sapek. 




Sapek

Alamat
Jl. Sapek - Gunong Meunsah Gampong Sapek Kecamatan Setia Bakti Kabupaten Aceh Jaya 23655
Phone
0822 4675 1891
Email
[email protected]
Website
sapek.sigapaceh.id

Kontak Kami

Silahkan Kirim Tanggapan Anda Mengenai Website ini atau Sistem Kami Saat Ini.

Total Pengunjung

20.034